Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
RASSEL, siswa 16 tahun di Kota Sidon, Libanon, mengaku tidak bisa berdiam diri di sekolah saat demonstrasi masih berlangsung di sejumlah tempat di negaranya. Ia bersama ratusan siswa sekolah menengah atas lain, Rabu, 6 November lalu, bertemu di luar sekolah pada pukul 07.30, lalu bersama-sama menuju lokasi unjuk rasa di persimpangan Elia.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo