Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Editorial

Berita Tempo Plus

Kendalikan Anak Buahmu, Jenderal

Dua kali ada usaha menahan pemimpin KPK nonaktif. Kapolri diduga tidak tegas kepada anak buahnya.

4 Mei 2015 | 00.00 WIB

Kendalikan Anak Buahmu, Jenderal
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ada perbedaan mendasar antara ketegasan dan otoritarianisme. Dalam organisasi, ketegasan diperlukan. Seorang pemimpin berhak—bahkan wajib—menggunakan kekuasaannya agar organisasi yang ia pimpin berada pada jalur semestinya. Adapun otoritarianisme harus dihindari karena ada penyalahgunaan kekuasaan di sana. Kepala Kepolisian RI Badrodin Haiti harus lebih tegas dalam mengatur anak buahnya, tanpa harus takut dituduh otoriter.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus