Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Lingkungan

Berita Tempo Plus

Ujung Sengketa di Malin Deman

Sengketa lahan di Malin Deman belum berakhir. Kewenangan pemerintah pusat menyatakan obyek reforma agraria. 

18 Juni 2023 | 00.00 WIB

Desa Air Merah, Kecamatan Malin Deman, Kabupaten Muko-Muko, Bengkulu yang dikelilingi perkebunan sawit, 3 Juni 2023/Dok. Adatpedia
Perbesar
Desa Air Merah, Kecamatan Malin Deman, Kabupaten Muko-Muko, Bengkulu yang dikelilingi perkebunan sawit, 3 Juni 2023/Dok. Adatpedia

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Ringkasan Berita

  • Konflik lahan antara petani penggarap di Kecamatan Malin Deman, Kabupaten Mukomuko, Bengkulu, dan perusahaan sawit PT Daria Dharma Pratama masih belum terselesaikan.

  • Perusahaan mengkriminalisasi 40 petani penggarap lahan yang memanen sawit di lahan hak guna usaha PT Bumi Bina Sejahtera.

  • Pemerintah Kabupaten Mukomuko menyerahkan hasil rekomendasi penyelesaian sengketa kepada Gubernur Bengkulu.

MENGGUNAKAN egrek, Herman, 48 tahun, sibuk menyiangi pelepah pohon kelapa sawit yang tua di lahan miliknya. Warga Desa Air Merah, Kecamatan Malin Deman, Kabupaten Mukomuko, Bengkulu, ini memiliki kebun kelapa sawit seluas 4 hektare. "Ada sekitar 500 batang sawit, yang setiap bulannya bisa menghasilkan 2-4 ton," kata bapak tiga anak ini ketika ditemui Tempo di kebunnya, Sabtu, 3 Juni lalu.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
Dody Hidayat

Dody Hidayat

Bergabung dengan Tempo sejak 2001. Saat ini, alumnus Universitas Gunadarma ini mengasuh rubrik Ilmu & Teknologi, Lingkungan, Digital, dan Olahraga. Anggota tim penyusun Ensiklopedia Iptek dan Ensiklopedia Pengetahuan Populer.

close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus