Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Nusa

Berita Tempo Plus

Bersemi di Pasar Sepi

Sejumlah galeri seni rupa gulung tikar. Tapi yang baru pun bermunculan. Art Jog 2013 menghasilkan uang terbesar dibanding pameran itu tahun-tahun sebelumnya.

1 September 2013 | 00.00 WIB

Bersemi di Pasar Sepi
material-symbols:fullscreenPerbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo

Heri Pemad selalu tersenyum tiap kali orang bertanya tentang perolehan Art Jog 2013. Maklum, perolehan bursa seni rupa yang berakhir 20 Juli lalu itu menghasilkan Rp 4,3 miliar dari penjualan puluhan karya yang dipamerkan selama dua pekan. Dari jumlah itu, dipotong Rp 1,8 miliar untuk biaya penyelenggaraan, ia mengantongi keuntungan Rp 2,5 miliar. "Sangat menggembirakan," ujar CEO Heri Pemad Art Management ini Jumat dua pekan lalu.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus