Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
KEEMPATNYA dilantik menjadi anggota direksi baru di lingkungan Perusahaan Umum Damri di kantor Kementerian Badan Usaha Milik Negara, Jakarta, Rabu pekan lalu. Agus dilantik sebagai direktur utama, Sarmadi menempati posisi direktur usaha, dan Bagus duduk sebagai direktur teknik. Adapun Ketut Mudita mengisi posisi direktur keuangan. Deputi Kementerian BUMN Bidang Usaha Infrastruktur dan Logistik Sumaryanto Widayatin berharap perombakan ini bisa membangkitkan kinerja Damri yang sudah beroperasi lebih dari enam dekade di negeri ini.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo