Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
Ilmuwan di Departemen Fisika, Kimia, dan Farmasi University of Southern Denmark menciptakan Aquaman Crystal. Nama itu terinspirasi dari tokoh komik DC, Aquaman, yang mampu bernapas di dalam air. Para ilmuwan itu telah mengembangkan kristal yang dapat mengikat dan menyimpan oksigen dalam konsentrasi tinggi. Fungsi kristal itu mendekatkan kenyataan bahwa manusia bisa bernapas di dalam air. "Ya, suatu hari nanti penyelam dapat meninggalkan tangki oksigen di rumah dan memilih menggunakan butiran kristal yang menyimpan cukup oksigen untuk bernapas," kata Profesor Christine McKenzie.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo