Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
PADA musim panas 1996, Ian Wilmut mengajak kawan lama sesama ilmuwan, Alan Trounson, bertemu di sebuah bukit di Edinburgh, Skotlandia. Bukit itu adalah habitat asli Scottish Blackface, domba betina yang mukanya tertutupi bulu hitam. Agar Trounson mau datang, Wilmut berjanji memberitahukan sebuah rahasia yang akan mengubah dunia ilmu genetika.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo