Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Harus diakui bahwa pertumbuhan bisnis e-commerce di Indonesia cukup fenomenal. Riset Google dan Temasek berjudul "e-Conomy SEA 2018" memprediksi pasar perdagangan online (daring) Indonesia akan meningkat dari US$ 23 miliar tahun lalu menjadi US$ 102 miliar pada 2025 dengan pertumbuhan per tahun minimal 30 persen.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo