Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Pada mulanya Moch. Bachrul Ulum bolak-balik mengelak setiap kali Tempo bertanya tentang grup Loli Candy's yang dia kelola di jejaring Facebook. "Saya enggak aktif, enggak pernah posting apa-apa," kata Bachrul setelah pemeriksaan di Kepolisian Daerah Metro Jaya, Selasa pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo