Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
AKHIR 2004 adalah tutup tahun yang dihiasi kerikil tajam dalam hubungan Malaysia dan Thailand. Pasalnya, Perdana Menteri Thailand Thaksin Shinawatra melempar bola panas yang memberangkan negara tetangganya. Dalam pidato mingguannya lewat radio, 18 Desember, Thaksin menyatakan kelompok milisi muslim Thailand memperoleh pelatihan militer di hutan Malaysia. "Mereka merekrut anak muda dan melatihnya di hutan. Beberapa di antaranya di Kelantan dan lainnya di Thailand," katanya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo