Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
WAJAH Atef Rabaya terlihat dingin. Sambil menghangatkan diri di dekat alat pemanas di kantor Wali Kota Ubeidiyah, manajer kampanye Partai Fatah itu seperti kehilangan gairah. "Saya sedang berusaha bangun dari guncangan ini. Para imam di masjid pasti telah membujuk masyarakat agar bersimpati ke kaum Islamis," kata Rabaya, Senin pekan lalu, sehari setelah pengumuman hasil pemilihan anggota Dewan Kota, Palestina.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo