Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
LAPANGAN parkir Shippensburg University, Pennsylvania, Amerika Serikat, lengang saat Kazim Ali melangkah ke mobil Beetle putihnya. Dosen bahasa Inggris dan penulisan kreatif ini mengambil satu kardus kertas dari kursi depan dan membuangnya ke tong sampah. Itu tumpukan puisi yang sudah dinilainya untuk keperluan sebuah lomba.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo