Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Konflik masyarakat adat dan perusahaan pasti terus bertambah dan kian runyam jika langkah fundamental untuk mengatasinya nihil. Sejauh ini sudah dua ribu kasus terjadi. Pada sebagian kasus itu juga terjadi pelanggaran hak asasi yang menelan korban jiwa. Penyebab paling mencolok dari konflik itu adalah tak adanya aturan yang tegas dan jelas mengenai hak ulayat—hak masyarakat adat atas tanah dan sumber daya di wilayahnya.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo