Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
DENGAN jumlah pengangguran terbuka mendekati 10 juta dan pengangguran tak kentara mencapai 40 juta, kursi Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi di republik ini bukanlah kedudukan yang nyaman benar-benar. Kebetulanpada saat ini kursi tersebut diduduki oleh tokoh lumayancolorful: Jacob Nuwa Wea. Mudah dipahami jika di sana-siniterjadi "senggolan" dan "kontroversi".
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo