Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
JIKA saja Guinness Book of Record mencatat soal bantuan tunai langsung, Indonesia akan masuk buku. Republik ini akan menyalurkan dana itu kepada 15,5 juta keluarga miskin, Rp 100 ribu setiap bulan, langsung. Dalam jumlah penerima, angka itu merupakan program bantuan (cash transfer program) terbesar di dunia.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo