Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
DI lobi Hotel Indonesia Kempinski yang lengang dan temaram, Héctor Abad Faciolince, penulis asal Kolombia, memperlihatkan sebuah foto surat yang ditulis di atas secarik kertas yang telah menguning. Di bagian atasnya terdapat kop Hotel Indonesia. "Ini surat dari ayah saya yang ia tulis persis di hotel ini pada 1965," kata Héctor, Senin dua pekan lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo