Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Rambutnya putih keperakan. Gondrong dan acak-acakan. Tubuhnya tinggi kurus. Pakaiannya tampak lusuh tak tersetrika. Inilah sosok yang pernah membuat kalender yang menggusarkan Orde Baru. Ia diburu, dianggap melakukan tindakan subversif. Kalender berformat poster itu terbit pada 1991, menggambarkan babi-babi tertawa dan tentara menampar, menginjak, dan menembaki petani.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo