Scroll ke bawah untuk membaca berita

Logo
Film

Berita Tempo Plus

Kamera dengan 'Mata Max Havelaar'

Satu pameran fotografi berjudul "Portrait of Life: Moves and Works, a Collective Memory of the Past" diselenggarakan di Rumah Topeng di kawasan Kubu Bingin, Ubud, Bali. Menghadirkan karya fotografer zaman kolonial, Jean Demmeni (1866-1939), ekshibisi tersebut berlangsung mulai 26 Mei sampai 26 Juni 2014. Pria berdarah Prancis ini pernah bekerja di dinas topografi Belanda pada masa itu—serta berkeliling ke berbagai pelosok Nusantara. Karya Demmeni tersebar luas di Belanda dan digunakan di sekolah-sekolah Batavia sebagai alat bantu ajar guru-guru. Sebagian pengamat menganggap foto-foto Demmeni ikut menguatkan Gerakan Etis: bahwa Belanda bersalah karena mengeksploitasi kekayaan Nusantara. Seperti apa analisis potretnya tentang Borobudur?

9 Juni 2014 | 00.00 WIB

Kamera dengan 'Mata Max Havelaar'
Perbesar

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo

Serdadu-serdadu kolonial asal Ambon itu meriung di bawah sebuah pohon. Bayonet terhunus di tangan. Mereka terlihat tengah berkoordinasi. Kehadiran kamera seperti tak mengusik mereka. Di foto lain, sejumlah prajurit Dayak tengah berpose dengan lembing tajam dan perisai. Fotografer yang menghasilkan kedua foto ini tak syak berpengalaman keluar-masuk medan-medan yang sulit, dari kancah perang hingga pedalaman hutan. Ia juga pasti seorang kawakan, karena terlihat membuat nyaman obyek fotonya.

Image of Tempo
Image of Tempo
Berlangganan Tempo+ untuk membaca cerita lengkapnyaSudah Berlangganan? Masuk di sini
  • Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
  • Akses penuh seluruh artikel Tempo+
  • Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
  • Fitur baca cepat di edisi Mingguan
  • Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo
Lihat Benefit Lainnya
close

Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini

Logo
Logo Tempo
Unduh aplikasi Tempo
download tempo from appstoredownload tempo from playstore
Ikuti Media Sosial Kami
© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum
Beranda Harian Mingguan Tempo Plus