Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
DELAPAN belas hakim dinyatakan terbukti melakukan berbagai pelanggaran selama setahun lalu. Tiga orang hakim dipecat, yang lainnya dibebastugaskan atau digeser dari jabatan. Menurut Ketua Mahkamah Agung, 35 panitera dan pegawai pengadilan juga dinyatakan menyalahi prosedur.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo