Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Jarum jam menunjuk angka 03.30 pada Jumat dini hari dua pekan lalu. Tiga rangkaian kereta rel listrik (KRL) parkir di keremangan Stasiun Kereta Api Bogor, mirip ular raksasa yang membujur kaku. Saat kantuk membekap petugas jaga, tiba-tiba ada suara berderak. Rangkaian kereta paling depan terdorong maju menerobos gelap.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo