Baca berita dengan sedikit iklan, klik disini
ROYAL Albert Hall, London, "lenyap" dan menjelma menjadi istana es yang disiram cahaya kebiruan. Syahdan, musim dingin Eropa tak menghalangi ratusan penggemar dengan gigi gemeletuk itu merubung gedung berusia 131 tahun tersebut untuk sekadar menyaksikan wajah-wajah Pierce Brosnan, Halle Berry, dan Madonna. Tak tanggung-tanggung, Ratu Elizabeth pun ikut hadir dalam penayangan perdana Die Another Day.Sementara layar besar menampilkan sang Ratu berbincang dengan Pierce Brosnan, para penggemar sibuk mempreteli poster-poster untuk membawanya pulang sebagai suvenir.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo