Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini
Ringkasan Berita
Dari semua penggugat uji materi usia pensiun TNI, hanya dua yang berlatar belakang militer.
MK tetap memproses gugatan meski legal standing penggugat hanya sebagai pembayar pajak.
Sebagian pemohon direkrut oleh tim pengacara.
TAWARAN itu datang pada pertengahan 2021. Jerry Indrawan, ketika itu masih berstatus dosen Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta, bertemu dengan dua pengacara, Iqbal Tawakkal Pasaribu dan Kurniawan. Mereka membahas rencana uji materi usia pensiun TNI atau Tentara Nasional Indonesia. “Saya diminta jadi pihak pemohon,” ujar Jerry kepada Tempo, Rabu, 16 Februari lalu.
- Akses edisi mingguan dari Tahun 1971
- Akses penuh seluruh artikel Tempo+
- Baca dengan lebih sedikit gangguan iklan
- Fitur baca cepat di edisi Mingguan
- Anda Mendukung Independensi Jurnalisme Tempo